Recipe: Appetizing Bakpia Basah Teflon Isi Kacang Hijau
Bakpia Basah Teflon Isi Kacang Hijau.
You can have Bakpia Basah Teflon Isi Kacang Hijau using 6 ingredients and 6 steps. Here is how you cook that.
Ingredients of Bakpia Basah Teflon Isi Kacang Hijau
- It's 250 gr of tepung terigu.
- You need 2 sdm of gula pasir.
- It's 1 sdm of margarin.
- It's 1 sdm of ragi instan.
- You need Sejumput of garam.
- You need of Bahan isian ; 100 gram kacang hijau.
Bakpia Basah Teflon Isi Kacang Hijau instructions
- Campur tepung terigu, gula pasir, ragi dan sejumput garam, lalu tambahkan air hangat sedikit demi sedikit, aduk" sampai setengah kalis, setelah setengah kalis masukkan margarin dan uleni lagi sampai kalis.
- Bagi adonan menjadi 15/ 16 buah, saya bulatkan menjadi 16 buah bentuknya ga terlalu besar ya sedang. bulatkan lalu tutup dengan kain bersih, diamkan selama 30 menit.
- Jika sudah mengembang ambil 1 adonan kempiskan, lalu ini dengan isian kacang hijau, tutup dan bulat"kan kembali. #isian kacang hijau yang saya buat ini cukup simpel ya, rebus kacang hijau dengan metode 5 30 7 seperti membuat bubur kacang hijau, tambahkan gula pasir lalu kacang hijau di haluskan (cukup di uleg sampai lembut) dan di bentuk bulat.
- Tata dalam teflon, teflon nggak usah di olesi margarin, panggang dengan api kecil sambil di tutup yaa...
- Jika di balik sudah berubah warna kecoklatan, balik lagi satu sisinya dan tunggu sampai matang, jangan lupa pakai api kecil yaa.
- Bakpia lembut siap di hidangkan..
0 Response to "Recipe: Appetizing Bakpia Basah Teflon Isi Kacang Hijau"
Post a Comment